Membangun Integritas dan Karakter Jujur pada Peserta Didik: Studi Kasus di MAN 2 Pamekasan

Authors

  • Rahmatul Amaliyah MAN 2 Pamekasan
  • Fatimatuz Zahrah MTs Mambaul Ulum Bata-bata 1

DOI:

https://doi.org/10.69548/md.v4i2.356

Keywords:

building integrity, strengthening character, honest character

Abstract

Integrity is one of the pillars of the ministry of religion. Integrity must be built in every institution, one of which is in educational institutions. In addition to the integrity of the teacher, it is important to see how students grow with strong integrity to realize effective learning. This study aims to analyze the development of integrity and honest character in students at MAN 2 Pamekasan. The research method used in this research is qualitative research. Data collection was carried out by observing and interviewing teachers and students at MAN 2 Pamekasan. The results of the study show that integrity and honest character in students are built by implementation in learning (set out in lesson plans and habits), extracurriculars (Scouts, Nature Lovers, and Youth Red Cross), and exemplary (teachers, principals, and educators). The implication of this research is that the integrity and honest character of students must be built to create an institution with integrity.

 

Integritas merupakan salah satu pilar kementerian agama. Integritas harus dibangun dalam setiap lembaga, salah satunya dalam lembaga pendidikan. Selain integritas dari guru, penting untuk melihat bagaimana peserta didik tumbuh dalam integritas yang kuat untuk mewujudkan pembelajaran yang efektif. Penelitian ini memiliki tujuan untuk menganalisis pembangunan integritas dan karakter jujur pada peserta didik di MAN 2 Pamekasan. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Pengumpulan data dilakukan dengan observasi dan wawancara kepada guru dan peserta didik di MAN 2 Pamekasan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa integritas dan karakter jujur pada peserta didik dibangun dengan implementasi dalam pembelajaran (tertuang dalam RPP dan pembiasaan), ekstrakurikuler (Pramuka, Pecinta Alam, dan Palang Merah Remaja), dan keteladanan (guru, kepala sekolah, dan tenaga pendidik). Implikasi penelitian ini yaitu integritas dan karakter jujur peserta didik harus dibangun untuk mewujudkan lembaga yang berintegritas.

References

Cahyaningrum, E. S., Sudaryanti, S., & Purwanto, N. A. (2017). Pengembangan nilai-nilai karakter anak usia dini melalui pembiasaan dan keteladanan. Jurnal Pendidikan Anak, 6(2), 203–213.

Hayati, N., Wadi, H., & Suud, S. (2020). Implementasi Pendekatan Saintifik Berbasis Penguatan Pendidikan Karakter Dalam Pembelajaran Sosiologi Kurikulum 2013. Jurnal Pendidikan Sosial Keberagaman, 7(1).

Hendriana, E. C., & Jacobus, A. (2017). Implementasi pendidikan karakter di sekolah melalui keteladanan dan pembiasaan. JPDI (Jurnal Pendidikan Dasar Indonesia), 1(2), 25–29.

Izzah, A. (2020). Implementasi Pendidikan Karakter Integritas di Madrasah Ibtidaiyah Al-Fattah Kota Malang. Universitas Islam Malang.

Julaiha, S. (2014). Implementasi pendidikan karakter dalam pembelajaran. Dinamika Ilmu, 14(2), 226–239.

Juwantara, R. A. (2019). Efektivitas ekstrakurikuler pramuka dalam menanamkan karakter jujur disiplin dan bertanggung jawab pada siswa madrasah ibtidaiyah. Premiere Educandum: Jurnal Pendidikan Dasar Dan Pembelajaran, 9(2), 160–171.

Kasmiati, K. (2019). Penguatan Pendidikan Karakter Anak Usia Dini Pada Buku Kumpulan Dongeng Paud Keistimewaan Binatang. INSANIA: Jurnal Pemikiran Alternatif Kependidikan, 24(2), 307–318.

Lestari, P. (2016). Membangun karakter siswa melalui kegiatan intrakurikuler, ekstrakurikuler, dan hidden curriculum di sd budi mulia dua pandeansari yogyakarta. Jurnal Penelitian, 10(1), 71–96.

Luthviyani, I. R., Setianingsih, E. S., & Handayani, D. E. (2019). Analisis pelaksanaan ekstrakurikuler pramuka terhadap nilai-nilai karakter siswa di SD Negeri Pamongan 2. JPGSD: Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 12(2), 113–122.

Prasetyo, D., Marzuki, M., & Riyanti, D. (2019). Pentingnya pendidikan karakter melalui keteladanan guru. Harmony: Jurnal Pembelajaran IPS Dan PKN, 4(1), 19–32.

Sari, V. K., Akhwani, A., Hidayat, M. T., & Rahayu, D. W. (2021). Implementasi Pendidikan Karakter Berbasis Nilai-nilai Antikorupsi Melalui Ekstrakurikuler dan Pembiasaan di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(4), 2106–2115.

Satwika, P. A., Supratiwi, M., Anggarani, F. K., & Setyowati, R. (2017). Pengenalan Nilai Integritas pada Anak Usia Dini melalui Permainan Tradisional: Pendekatan Metode Belajar Taktis.

Suardi, S. (2018). Penerapan Model Pembelajaran Saintifik Approacd Berbasis Media Pembelajaran Kearifan Lokal pada Mata Kuliah Dasar-Dasar Sosiologi dalam Membangun Karakter dan Meningkatkan Hasil Belajar Mahasiswa Pendidikan Sosiologi Universitas Muhammadiyah Makassar. JED (Jurnal Etika Demokrasi), 3(2).

Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. In Bandung: Alfabeta.

Downloads

Published

2024-07-30

How to Cite

Amaliyah, R., & Zahrah, F. . (2024). Membangun Integritas dan Karakter Jujur pada Peserta Didik: Studi Kasus di MAN 2 Pamekasan. Madaris: Jurnal Guru Inovatif, 4(2), 150-156. https://doi.org/10.69548/md.v4i2.356

Issue

Section

Articles